Home » » tutorial menggambar DFD menggunakan EDRAW

tutorial menggambar DFD menggunakan EDRAW

Pengertian DFD

selamat datang di arsipbertuah.pada posting kali ini ane akan membahas tentang bagaimana membuat atau menggambar DFD menggunakan aplikasi Edraw dan meletakannya di microsoft word.Data Flow Diagram (DFD) adalah alat pembuatan model yang memungkinkan profesional sistem untuk menggambarkan sistem sebagai suatu jaringan proses fungsional yang dihubungkan satu sama lain dengan alur data, baik secara manual maupun komputerisasi.Edraw Max Software Pembuat Diagram dan peta pikiran yang dapat digunakan dengan sangat mudah dan hasil yang sangat baik.yang memiliki fungsi yang banyak diantaranya adalah untuk membuat
Flowchart, PERT Chart, Web Diagram, UML Diagram, ERD Diagram, Data Flow Diagram, dan masihbanyak lagi diagram yang bisa dibuat menggunakan aplikasi ini. bagaimana cara membuat DFDnya ikuti step-step dibawah ini:
membuat DFD di microsoft word
Tutorial draw DFD

Langkah-langkah Design DFD

1.buka aplikasi edraw max. jika agan belum punya silahkan download cari di google disitu banyak sekali aplikasinya dan tinggal pilih versi.
2.setelah aplikasinya terbuka akan muncul tampilan awalnya . w0w banyak sekali diagram yang bisa dibuat menggunakan aplikasi ini.
3.berikutnya pilih menu software. lihat pada gambar diatas ada tulisan software yang sudah ane garis bawahi berwarna merah.
4.lalu akan meuncul menu diagram untuk software seperti  dibawah ini lalu pilih data flow diagram model diagram.setelah itu klik create di sebelah kanan agan.
menggambar Diagram
5.setelah klik create akan muncul seperti gambar berikut ini:
menggambar DFD menggunakan EDRAW MAX
6.nah, sekarang tinggal seret gambar di samping kiri ke area latar putih gan…dan susun sedemikian rupa yang sesuai dengan analisa software yang akan agan buat.
untuk memberi text pada entitynya tiggal doble klik di tengah kotaknya lalu ketik nama entitynya sama juga dengan menulis text pada proses,dan data store.
dan untuk membuat conector tinggal pilih jenis conectornya lalu hubungkan pada titik yang  muncul saat diseret pada gambar entity,proses atau datastore.untuk membuat text pada konector seperti tulisan TEXT 1 pada gambar diatas. klik menu text diatas (lihat tanda panah merah).setelah agan mengklik text,berikutnya letakkan di atas/bawah konektor dan ketik text sesuai dengan rancangan agan.setelah selesai membuat textnya kembalikan ke menu select .(menunya di sebelah menu text yang ada tanda panah merah).
berikutnya bagaimana untuk memindahkan ke microsoft word. caranya gampang setelah selesai agan menggambar berikutnya
tekan Ctrl+A
lalu tekan lagi Ctrl+C
buka microsoft office
lalu pastekan Ctrl+V
oke sekian dulu tutorial dara saya semoga bermanfaat.terimakasih atas kunjungan agan di blog arsipbertuah. semoga sukses
Terima kasih telah membaca Silahkan baca artikel terkait dibawah ini.

« Previous
« Prev Post
Next »
Next Post »
arsipbertuah
arsipbertuah Updated at: December 13, 2016

0 komentar:

Post a Comment

komentar dengan link aktif di anggap spam dan akan segera di hapus.